√Jadwal Kereta Api Tegal Ekpres
Di Indonesia sendiri ada banyak sekali tempat wisata yang sangat indah. Kalau mau di hitung mungkin ratusan bahkan ribuan. Berbekal pengalaman pribadi dan beberapa rekan, kami merangkum semuanya dan menuangkannya dalam situs Dolan Yok. Sebuah situs sederhana yang mengulas tentang plesiran alias dolan. Nah kesempatan kali ini kami akan coba mengupas tentang "Jadwal Kereta Api Tegal Ekpres" yang mungkin saat ini sedang Anda cari. Baiklah tanpa berpanjang kata, yuk langsung disimak ulasan lengkapnya dibawah ini.
Pembahasan Lengkap Jadwal Kereta Api Tegal Ekpres
Kamu membutuhkan informasi terkait jadwal kereta api Tegal Ekpres? Simak ulasan dari tim dolanyuk berikut ini.
-
Jadwal KA Tegal Ekpres via instagram.com/verichoyoso28/
Alat transportasi memang tak bisa lepas dari kehidupan sehari – hari. Terbukti dari setiap aktivitas manusia membutuhkan transportasi, entah itu transportasi darat, laut, maupun udara.
Banyak yang bisa kamu jadikan pilihan sebegai pendukung mobilitasmu sehari – hari. Seperti halnya Kereta Api. Kereta api di Indonesia terbilang mengalami kemajuan dari tahun ketahun. Terbukti dari peminat yang menggunukan transportasi ini di setiap tahunya yang bertambah.
Salah satu kereta api yang selalu ramai oleh penumpang adalah KA Tegal Ekpres. Rute apa saja yang dilalui oleh kereta api ini?
KA Tegal Ekpres
KA Tegal Ekpres merupakan kereta api ekonomi AC yang melayani rute Jakarta Pasar Senen meuju kota Tegal, begitun pun sebaliknya. Kereta ini pertama kali diluncurkan pada tahun 2013 untuk menambah armada kereta saat lebaran.
Biarpun masuk dalam kategori kelas ekonomi AC, namun kereta ini memiliki fasilitas yang cukup komplit, seperti AC, toilet, apar ( pemadam api ), tirai kaca, bagasi, rem darurat dan masih banyak lainya.
Setiap harinya kereta api ini menempuh jarak 340 km dengan lama perjalanan sekitar 5 jam dari Jakarta Pasar Senin – Tegal, begitupun sebaliknya. kereta api ini memiliki daya tampung sebanyak 106 penumpang dalam seklai pejalanan dengan penataan kursi 3/2 saling berhadapan dan membawa 8 gerbong kereta kelas ekonomi dan 1 kereta makan.
Setiap perjalananya, kereta api ini akan melewati beberpa stasiun. yaitu Stasiun Brebes, Babakan, Cirebon Prujakan, Arjawinangun, Jatibarang, Haurgeulis, Pegaden Baru dan Jatinegara. Kereta api ini pun setiap hari memiliki jadwal perjalanan.
Baca Juga: Jadwal KA Sri Tanjung
1. Jadwal Kereta Api Tegal Ekpres Jakarta Tegal
Stasiun Keberangkatan | Waktu Kedatangan | Waktu Keberangkatan |
Pasar Senen | 07.25 WIB | |
Cikampek | 08:47 WIB | 08:49 WIB |
Peganden Baru | 09:26 WIB | 09:28 WIB |
Hargeulis | 09:38 WIB | 09:40 WIB |
Jatibarang | 10:14 WIB | 10:42 WIB |
Arjawinangun | 11:01 WIB | 11:03 WIB |
Cirebon Prujakan | 11:23 WIB | 11:30 WIB |
Babakan | 11:52 WIB | 11:54 WIB |
Losari | 12:04 WIB | 12:06 WIB |
Tanjung | 12:16 WIB | 12:18 WIB |
Brebes | 12:36 WIB | 12:38 WIB |
Tegal | 12:50 WIB |
2. Jadwal Kereta Api Tegal Ekpres Tegal Jakarta
Stasiun Keberangkatan | Waktu Kedatangan | Waktu Keberangkatan |
Tegal | 1:30 WIB | |
Brebes | 14:42 WIB | 14:44 WIB |
Tanjung | 15:02 WIB | 15:04 WIB |
Losari | 15:13 WIB | 15:15 WIB |
Babakan | 15:24 WIB | 15:26 WIB |
Cirebon Prujakan | 15:48 WIB | 16:02 WIB |
Arjawinangun | 16:22 WIB | 16:24 WIB |
Hargeulis | 17:19 WIB | 17:21 WIB |
Peganden Baru | 17:34 WIB | 17:36 WIB |
Cikampek | 18:11 WIB | 18:13 WIB |
Jatinegara | 19:18 WIB | 19:20 WIB |
Pasar Senen | 19:30 WIB |
Harga Tiket Kereta Api Tegal Ekspres
Untuk harga tiket dari Jakarta Tegal dan sebaliknya yaitu sebesar IDR 49.000, berlaku untuk seklai jalan dan kategori dewasa maupun anak. Namun untuk anak dibawah 3 tahun bisa gratis dengan catatan tidak mendapatkan kursi atau harus di pangku.
Cara Pemesanan
Ada banayak cara yang bisa kamu pilih untuk memesan atau membeli tiket kereta, yaitu seperti berikut:
Pemesanan Online
Kamu bisa mengunduh Aplikasi atau memgunjungi website KAI access, selanjutnya masukan data diri, tanggal keberangkatan, stasiun keberangkatan, stasiun tujuan, dan jumlah penumpang. Selanjutnya kamu pilih kereta sesuai jdwal dan tujuanmu. Setelah semua terisi segeralah lakukan pembayaran dan mendapat kode boking yang nantinya kamu tukarkan tiket di loket.
Pembelian Di Tempat
Selain kamu bisa memesan Online, kamu juga bisa langsung membeli di loket stasiun. Kamu juga bisa menentukan jadwal keberangkataanmu. Kami rasa cara yang ini adalah cara yang paling mudah.
Tips Menggunakan Kereta Api
Buat kamu yang hendak bepergian menggunakan kereta api, ada beberappa tips nih:
- Selalu membaca doa sebelum melakukan segala aktivitas
- Usahakan memilih jadwal keberangkatan pagi atau siang, karena nanti kamu akan bisa melihat pemandanga yang bagus
- Datanglah lebh awal, supaya tidak mengantri saat boarding
- Jangan membawa barang atau perhiasan berlebihan
- Teliti kembali nomor gerbong dan nomor kursi agar tidak terjadi selisih paham dengan penumpang yang lain
Bawalah bekal dari rumah, karena di dalam kereta harga makana mahal Demikianlah informasi jadwal kereta api Tegal Ekpres beserta harga tiket yang dapat kami sampaikan. Jika ada hal belum dipahami silahkan langsung menghubunngi PT KAI untuk lebih jelasnya. Selamat jalan semoga perjalanmu menyenangkan dan selalu waspada.
Demikian ulasan tentang Jadwal Kereta Api Tegal Ekpres yang dapat kami sampaikan untuk Anda. Semoga saja uraian diatas dapat menjawab rasa penasaran Anda yang mungkin saat ini sedang mencari informasi tersebut. Kami mengucapkan terima kasih pada sobat pembaca dolan-yok. blogspot. com yang sudah berkenan mampir kesitus ini. Kedepannya kami akan terus mengupdate artikel lain yang tentu saja tidak jauh-jauh dari traveling bin dolan. Sampai jumpa di postingan selanjutnya. ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :- •Pantai Krakal, Jalan Dipantai Terpingkal Pingkal ~ Dolan Yok
- •3 Hal Menarik yang Bisa Dilakukan Saat Berada di Sumber Maron ~ Dolan Yok
- •Pantai Greweng, Perjalanan Kesana Bikin Puyeng ~ Dolan Yok
- •Songgoriti Malang ~ Dolan Yok
- •Curug Leuwi Lieuk ~ Dolan Yok
- •Curug Leuwi Hejo Bogor ~ Dolan Yok
- •TOP 9 Travel Cianjur Jakarta Doo to Door On Time & Murah ~ Dolan Yok
- •TOP 10 Agen Travel Sukabumi Jakarta Termurah & Terpercaya ~ Dolan Yok
- •Waduk Sermo Kulon Progo ~ Dolan Yok
Untuk harga tiket masuk objek wisata dapat berubah sewaktu-waktu. Harga yang tertera diatas adalah harga yang kami dapat saat tulisan ini dibuat. Untuk Nomor telepon travel dan biro transportasi lain juga dapat berubah setiap saat. Untuk itu jika ada diantara sobat pembaca Dolan Yok yang mengetahui jika ada perubahan, bisa menyampaikannya melalui kolom komentar dibawah artikel ini. Kami dengan senang hati akan mengupdatenya. Terima kasih.
Comments
Post a Comment